Edisi Agustus 2022
Masa Orientasi Sekolah (MOS) sudah tidak asing lagi didengar oleh pelajar yang baru masuk Sekolah Menengah Kejuruan. Namun tahukah kamu sekarang ini MOS sudah berganti nama menjadi Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS)…
*
Edisi kali ini merupakan edisi dimana kamu akan KEPO tentang apa itu MPLS
Tidak hanya itu di edisi kali ini lebih banyak berita menarik lainnya terkait informasi teknologi, budaya, edukasi, kampus di indonesia dan lainnya. klik link dibawah untuk membaca lebih lanjut supaya kamu tidak ketinggalan buletin terbaru…
